sajian masakan kali ini adalah Tumis Udang Buncis Spesial resep yang unik dan lezat. serta mudah pembuatannya ini, bisa kalian nikmati kapan saja. langsung aja yukkz...!
Bahan Bahan :
- 1 ikat Buncis
- 1/4 kg wortel
- 100 gr udang kecil kupas
- 3 siung bawang putih
- 3 butir bawang merah diiris tipis
- 2 buah tomat dipotong panjang
- 3 buah cabai merah dipotong serong
- 2 sdm air
- 2,5 sdm minyak
- Ebi secukupnya
- 1/4 sdt gula pasir
- Garam secukupnya
Cara memasak:
- Tumis bawang Putih, dan juga bawang merahnya hingga berbau harum
- kemudian Tambahkan udang kemudian masak hingga berubah warna atau setengah matang
- lalu Tambahkan cabai yang sudah di potong potong tadi
- Kemudian Masukkan buncis dan wortelnya, ebi, gula, garam dan air secukupnya.
- lalu tambahkan potongan tomatnya, tunggu hingga layu dengan api kecil
- yap maskan Resep Tumis Kangkung Spesial sudah selesai, masakan siap di santap
No comments:
Post a Comment